Bagaimana Cara Pertahankan Hubungan Jarak Jauh? Inilah 5 Tips Paling Patennya..

0
2
Bagaimana Cara Pertahankan Hubungan Jarak Jauh? Inilah 5 Tips Paling Patennya..

Menjalani hubungan jarak jah memang tidaklah mudah, namun jangan khawatir ikuti cara ini agar hubungan anda langgeng dan awet.

 

Long Distance Relationship (LDR) never works? Ya, banyak yang menganggap begitu. Menjalin hubungan cinta jarak jauh atau LDR itu gak gampang. Kebanyakan dari kita pasti ngeluh sama status hubungan jarak jauh yang kerap menyiksa!

Padahal anggapan tersebut tidak selamanya benar kok. Nah, bagi kamu yang lagi menjalani hubungan jarak jauh dan ingin menjaga komunikasi dan hubungan tetap harmonis dan baik, ada baiknya melakukan hal-hal seperti berikut ini.

1. Komunikasi

“Apapun dan bagaimanapun kondisinya, kamu harus terus ngabarin pasangan kamu. Setidaknya, tiga jam sekali. Jangan cuma SMS, chat atau telpon, tapi kamu juga harus rutin face time tiap malam, setidaknya satu jam lamanya. Komunikasi itu penting banget demi kelancaran hubungan jarak jauh.”

2. Kirim Bukti

“Biar kepercayaan semakin terbangun, kamu juga harus rajin kirim bukti ke pasangan kamu. Misal, kalau kamu ngabarin mau meeting, sesaat sebelum meeting dimulai kamu bisa foto peserta meeting dan tag lokasi meeting kamu lalu kirim ke pasangan. Pokoknya jangan bikin dia curiga duluan, ya!”

Siap Kencani Wanita Kelas A? Ini 5 Jurusnya!

3. Ketemuan

“Ini penting, nih! Aku dan pasanganku punya kesepakatan di awal untuk membuat agenda ketemuan, setidaknya satu bulan sekali. Awalnya mungkin terlihat memaksakan, tapi lama-lama kamu akan terbiasa, dan kebiasaan saling visit ini jadi makin seru, apalagi kalau kamu kasih surprise dengan tiba-tiba nongol di kotanya.”

4. Kesamaan

“Kamu harus punya setidaknya satu kesamaan yang bisa menyatukan dengan pasangan. Kalau aku dan pasangan punya hobi  menyelam. Jadi kita sering traveling bareng, diving bareng. Selain itu, dia juga fotografer bawah laut, jadi cocok banget sama aku yang suka difoto. Kalau sudah sehobi, segalanya jadi terasa lebih seru dan menyenangkan!”

Kelas Pertama Bareng Dosen Manis Cantik! Belajar Yuks…

5. Sexting

Karena ini beneran penting! Sempatkan setidaknya dua atau tiga kali dalam sebulan untuk sexting sama pasangan kamu, bisa berupa teks, foto maupun videocall. Biarpun virtual, tapi sensasi sexting sama pasangan itu dijamin nggak kalah seru, loh! Kamu nggak mau kan, pasanganmu asyik-asyikan sama yang lain di sana. Ih, amit-amit deh!”

 

Nah, buat POPle yang lagi pacaran sama cewek yang jauh disana, coba praktekkin deh..

(Visited 449 times, 1 visits today)