Benarkah Wanita Lebih Suka Pria Tak Berbulu Ketiak! Ini Kata Peneliti..

0
94
Benarkah Wanita Lebih Suka Pria Tak Berbulu Ketiak! Ini Kata Peneliti..

Jelas ini sesuatu hal yang sangat mengagetkan. Karena selama ini eksistensi berbulu ketiak baik-baik saja. Tak pernah menyakiti kaum wanita di belahan dunia manapun.

Belum lama ini, peneliti melakukan riset ke 4.044 pria terkait pemangkasan bulu ketiak. Setelah data terkumpul, hasil menyebutkan bahwa 68 persen pria mengaku melakukan pemotongan, sedangkan 11 persen mengaku tak melakukannya.

Pada dasarnya, mencukur bulu ketiak mampu mengurangi perkembangan bakteri yang pada akhirnya menyebabkan keringat menjadi bau. Selain itu, bulu ketiak yang lebat juga akan mengganggu penampilan sewaktu Anda mengenakan baju lengan pendek.

Lantas, apa hubungan Berbulu Ketiak dengan ketertarikan kaum hawa?

Benarkah Kumis Tebal Bisa Jadi Petaka Bagi Kehidupan Seksual?

 

Dikatakan Jan Havlicek, antropolog di Charles University, sebuah studi di Ceko menemukan fakta bahwa wanita lebih tertarik dengan pria yang mencukur bulu ketiaknya. “Ya, meskipun efeknya tak terlalu besar” ujarnya seperti dilansir Livescience.

 

Lalu Apa Lagi?

Tak sampai di situ, Havlicek juga memaparkan bahwa aroma ketiak pria punya pengaruh kuat terhadap daya tarik para perempuan. Kata dia,”Wanita sejatinya lebih suka dengan bau yang keluar dari tubuh pria tak Berbulu Ketiak”.

Ini Loh Cara Pria Mencari Pasangan Hidup Untuk Menikah

 

Mau tau fakta menarik lainnya POPle? Download aja aplikasi POPULAR NOW. Banyak Artikel, galeri Foto dan Video paling seksi model POPULAR, yang bisa dilihat kapan aja dan dimana aja via aplikasi POPULAR NOW yang tersedia di Google PlayStore dan iOS Store.

(Visited 881 times, 1 visits today)